0 di keranjang

Tidak ada produk di keranjang.

Produk Organik Alami Natural Nusantara

MANFAAT MADU UNTUK BIBIR

Madu memang mempunyai segudang manfaat untuk kesehatan tubuh. Selain menyehatkan tubuh, madu juga mampu memberikan banyak khasiat untuk urusan kecantikan. Manfaat madu paling populer yaitu bisa mencerahkan bibir secara alami. Bibir memang kerap kering karena cuaca panas, berada di ruangan ber ac terus menerus, atau dehidrasi. Tidak harus dengan obat untuk mengobati kering tersebut, madu juga ampuh untuk menormalkan kembali tekstur bibir menjadi lebih halus dan tidak pecah-pecah lagi. Sebab, madu mengandung banyak nutrisi vitamin B, kalsium, natrium, zat besi, atau kalium yang bagus untuk kesehatan bibir. Bibir yang sehat tentunya juga ikut membuat bibir terlihat merah alami.

MANFAAT MADU UNTUK BIBIR

Berikut ini beberapa manfaat madu untuk bibir, yaitu :

  • Melembabkan Bibir

Pada umumnya madu digunakan untuk melembapkan kulit, namun madu juga dapat digunakan untuk melembapkan bibir. Kandungan nutrisi yang lengkap ternyata dapat berperan penting menjaga kelembapan bibir.

  • Mengatasi Bibir Pecah dan Kering

Madu mengandung nutrisi yang ampuh untuk mengatasi bibir yang kering dan pecah-pecah. Caranya oleskan madu pada bibir setalh itu tunggu hingga 15 menit kemudian bilas dengan air. Anda juga bisa membuat scrub dari madu yaitu dengan menambahkan gula pasir dan dicampur dengan madu untuk mengangkat sel kulit mati pada bibir.

  • Mengatasi Bibir Kering dan Hitam

Madu mampu mengatasi masalah bibir hitam dan kering. Bibir hitam dan kering biasanya terjadi karena kurangnya nutrisi pada bibir. Bagi pria yang merokok, bisa jadi bibir akan menghitam karena penempelan zat nikotin sedangkan pada wanita bibir hitam dan kering akibat terlal sering memaki lipstik dari bahan kimia sehingga kecukupan nutrisi pada bibir akan berkurang. Sebagai solusi tepat, anda dapat memanfaatkan madu untuk mengembalikan kemerahan bibir secara alami.

  • Melembutkan Bibir

Madu berkhasiat melembabkan sekaligus melembutkan bibir. Dengan begitu, akan membuat tampil sempurna dan lebih percaya diri di hadapan orang lain di sekitarmu saat berbicara.

  • Melindungi Bibir

Manfaat madu untuk bibir selanjutnya adalah melindungi bibir terutama dari infeksi. Madu mempunyai beberapa kandungan penting yang salah satunya antibakteri sehingga mampu menyembuhkan meminimalisir terjadinya enfeksi pada bibir.

  • Memerahkan Kembali Bibir

Madu dapat memerahkan bibir secara alami jika digunakan setiap hari. Gunakan madu kemudian dioleskan perlahan di area sekitar bibir sesaat sebelum tidur, lakukan hal ini berulang kali secara rutin agar bibir dapat berangsur-angsur kembali memerah secara alami.

AYLA LIPSTIK MATTEFYING mengandung Madu yang mampu memerahkan bibir secara alami dan menutrisinya, Phytosterol Ester Natural yang diambil dari turunan kacang kedelai, dan Kacang Almond. Kandungan tersebut sangat bagus untuk menutrisi bibir, halal dan telah mendapat sertifikat BPOM. Lipstick paling Best Seller dari PT Natural Nusantara ini bukan hanya sekedar sebagai dekorasi untuk memper cantik bibir saja, tetapi juga menutrisi bibir agar tetap sehat, lembap dan indah. Selain itu AYLA LIPSTIK MATTEFYING mengandung Vitamin E dari biji bunga matahari yang memberikan rasa manis pada lipstik serta Menthyl Lactate yang memberikan sensasi sejuk pada bibir. Gunakan AYLA LIPSTIK MATTEFYING setiap hari dan setiap malam sebelum tidur untuk membuat bibir menjadi merah alami.

Yuk simak Tips Dibawah ini Bagaimana Cara Menyambung Lipstik yang Patah :

Semoga bermanfaat bagi para Pembaca.

Salam Sehat Cantik Kaya raya Mulia ..

Butuh Bantuan? Jangan Sungkan!

Jika Anda Butuh Bantuan, Ataupun Hal -Hal Yang Ingin Ditanyakan, Jangan Ragu Untuk Menghubungi Kami, Dengan Senang Hati Akan Kami Bantu

----------------------------------------------------

TELP/SMS/WA